swaraborneo.co.id
Advertisement Banner
  • Home
  • Daerah
    • Swara Kaltim
      • Balikpapan
      • Samarinda
      • Berau
      • Bontang
      • Kutai Barat
      • Kutai Kartanegara
      • Kutai Timur
      • Mahakam Ulu
      • Paser
      • PPU
    • Swara Kaltara
      • Tarakan
      • Nunukan
      • Bulungan
      • Malinau
      • Tana Tidung
    • Swara Kalbar
    • Swara Kalteng
  • Nasional
  • Internasional
  • Hukum & Kriminal
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Pariwisata
  • Opini
No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
    • Swara Kaltim
      • Balikpapan
      • Samarinda
      • Berau
      • Bontang
      • Kutai Barat
      • Kutai Kartanegara
      • Kutai Timur
      • Mahakam Ulu
      • Paser
      • PPU
    • Swara Kaltara
      • Tarakan
      • Nunukan
      • Bulungan
      • Malinau
      • Tana Tidung
    • Swara Kalbar
    • Swara Kalteng
  • Nasional
  • Internasional
  • Hukum & Kriminal
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Pariwisata
  • Opini
No Result
View All Result
swaraborneo.co.id
No Result
View All Result
Home Ekonomi

BI Kaltara Sosialisasi “CBP Rupiah” kepada Penyandang Disabilitas

by Admin
12/09/2025
in Ekonomi, Swara Kaltara
BI Kaltara Sosialisasi “CBP Rupiah” kepada Penyandang Disabilitas

Baca Juga

Tali Gas Putus di Tanjakan Sempayang Malinau, Bus DAMRI Meluncur Mundur dan Menabrak Mobil Agya

Polres Tarakan Terima Kunjungan Silaturahmi Malaysian Military Liaison Officer (MMLO)

Jelang Survei IPLM dan TKM, Perpusnas RI dan DPK Kaltara Fasilitasi Supervisi Kajian bidang Perpustakaan

TARAKAN – Sosialisasi “Cinta, Bangga, dan Paham (CBP) Rupiah” serta penggunaan QRIS.kepada masyarakat terus digalakan oleh Bank Indonesia (BI) Perwakilan Kalimantan Utara (Kaltara). Dan kali ini dilaksanakan dengan menggandeng teman-teman dari Persatuan penyandang disabilitas indonesia (PPDI) Kota Tarakan, Jumat (12/09/2025).

Dilaksanakan di Perpustakaan BI Kaltara, sosialisasi atau edukasi Cinta, Bangga, Paham, Rupiah, Karena rupiah adalah mata uang Indonesia yang sah,  sebagaimana diatur dalam Undang-undang nomor 7 tahun 2011 tentang mata uang.

“Jadi berdasarkan undang-undang tersebut, mata uang yang sah, yang bisa dilakukan transaksi di Indonesia ini adalah rupiah. Edukasi ini menjadi penting karena kami melihat penggunaan rupiah di perbatasan harus terus meningkat, karenanya melalui edukasi ini kita coba meningkatkan cinta, bangga, dan paham rupiah tersebut ”, ujar Deputi Kepala Perwakilan BI Kaltara, Seno Indarto.

Seno Indarto menambahkan, Besar harapan BI sosialisasi ini bermanfaat dan dapat meningkatkan pemahaman terkait dengan rupiah dan bagaimana memperlakukan rupiah.

“Ketika kita  sudah cinta, bangga, dan paham rupiah, makan kita akan turut cara merawat ya, dengan 5J. Jangan di staples, dicoret, dibasahi dan jangan diremas uang kertas.”,harapnya.

Seno juga menegaskan,  pentingnya edukasi sering lakukan ke masyarakat termasuk hari ini kepada teman-teman penyandang disabilitas, karena Kalimantan Utara, kondisinya juga di perbatasan.

“Kenapa jadi penting ini kita lakukan. Harapan kami besarnya memang wajib nya kita menggunakan rupiah, terlebih kita berada perbatasan dengan Malaysia. Tentunya Kembali kita coba meningkatkan cinta, bangga, dan paham rupiah tersebut, melalui edukasi-ekuasi seperti ini”, pungkasnya.

Selain edukasi CBP Rupiah, juga dikenalkan aplikasi Qris dan cara menggunakan QRIS, mendukung terwujudnya masyarakat nontunai di Indonesia.(*)

Tags: bi kaltaraCBP rupiahPPDI TarakanSWARA BORNEO
Share13Tweet8SendShareSend

Related Posts

Tali Gas Putus di Tanjakan Sempayang Malinau, Bus DAMRI Meluncur Mundur dan Menabrak Mobil Agya

Tali Gas Putus di Tanjakan Sempayang Malinau, Bus DAMRI Meluncur Mundur dan Menabrak Mobil Agya

19/11/2025
Polres Tarakan Terima Kunjungan Silaturahmi Malaysian Military Liaison Officer (MMLO)

Polres Tarakan Terima Kunjungan Silaturahmi Malaysian Military Liaison Officer (MMLO)

19/11/2025
Jelang Survei IPLM dan TKM, Perpusnas RI dan DPK Kaltara Fasilitasi Supervisi Kajian bidang Perpustakaan

Jelang Survei IPLM dan TKM, Perpusnas RI dan DPK Kaltara Fasilitasi Supervisi Kajian bidang Perpustakaan

18/11/2025
TTIS Kaltara, Sinergi Penguatan Keamanan Informasi

TTIS Kaltara, Sinergi Penguatan Keamanan Informasi

18/11/2025
Bincang Santai Bersama Wagub, Serap Aspirasi Masyarakat Kaltara

Bincang Santai Bersama Wagub, Serap Aspirasi Masyarakat Kaltara

18/11/2025
Wujud Polri Inklusif, Wakapolda Kaltara Terima Kunjungan Komunitas Disabilitas

Wujud Polri Inklusif, Wakapolda Kaltara Terima Kunjungan Komunitas Disabilitas

18/11/2025
Next Post
Buka Rakerwil BKPRMI, Gubernur Dorong Pemuda Masjid Membangun Karakter Bangsa

Buka Rakerwil BKPRMI, Gubernur Dorong Pemuda Masjid Membangun Karakter Bangsa

Kirab Taruna Akademi Angkatan Laut Disambut Meriah Warga Tarakan

Kirab Taruna Akademi Angkatan Laut Disambut Meriah Warga Tarakan

Puluhan Rumah di Desa Mansalong Terbakar Minggu Dini Hari

Puluhan Rumah di Desa Mansalong Terbakar Minggu Dini Hari

Discussion about this post

Ikuti Kami

Ikuti Kami

Berita Terlaris

  • Kemenkum Pastikan Satu dari Tiga Jaringan Pengedar Narkoba Antarprovinsi di Kalimantan Tengah Bukan Pegawainya

    Kemenkum Pastikan Satu dari Tiga Jaringan Pengedar Narkoba Antarprovinsi di Kalimantan Tengah Bukan Pegawainya

    46 shares
    Share 18 Tweet 12
  • Wali Kota Tarakan Buka Borneo Edu Fest #3, Membangun Generasi yang Berjiwa Entrepreneurship

    46 shares
    Share 18 Tweet 12
  • 50 KK Terdampak Bencana di Kota Tarakan Mendapatkan Bantuan dari Pemkot

    44 shares
    Share 18 Tweet 11
  • Sistem Keuangan Digital, Fondasi Menuju Tata Kelola Keuangan Bersih dan Modern

    43 shares
    Share 17 Tweet 11
  • DPRD Kaltara Lakukan Pertemuan dengan Pihak Kesehatan, Memperbaiki Pelayanan JKN

    43 shares
    Share 17 Tweet 11
  • Apresiasi Seluruh Atlet Lokal Kaltara

    43 shares
    Share 17 Tweet 11
swaraborneo.co.id

Kami merupakan media online independen yang selalu menyajikan berita terupdate untuk pembaca Swara Borneo

Follow Us

Rubrik

  • Balikpapan
  • Berau
  • Bontang
  • Bulungan
  • Daerah
  • DPRD Kaltara
  • Ekonomi
  • Headline
  • Hukum & Kriminal
  • Kutai Barat
  • Malinau
  • Nasional
  • Nunukan
  • Pariwisata
  • Paser
  • Pendidikan
  • Polda Kaltara
  • Politik
  • PPU
  • Samarinda
  • Swara Kalbar
  • Swara Kalsel
  • Swara Kaltara
  • Swara Kalteng
  • Swara Kaltim
  • Tana Tidung
  • Tarakan

Tag

dkisp kaltara jmsi kaltara Kanwil Kemenkum Kaltim lapas tarakan Nunukan polda kaltara polres tarakan SWARA BORNEO tarakan

Tentang Kami

  • Redaksi & Manajemen
  • Iklan & Advetorial
  • Kontak
  • Pedoman Media Siber
  • Standar Perlindungan Profesi Wartawan

© 2023 www.swaraborneo.co.id

No Result
View All Result
  • Home
  • Daerah
    • Swara Kaltim
      • Balikpapan
      • Samarinda
      • Berau
      • Bontang
      • Kutai Barat
      • Kutai Kartanegara
      • Kutai Timur
      • Mahakam Ulu
      • Paser
      • PPU
    • Swara Kaltara
      • Tarakan
      • Nunukan
      • Bulungan
      • Malinau
      • Tana Tidung
    • Swara Kalbar
    • Swara Kalteng
  • Nasional
  • Internasional
  • Hukum & Kriminal
  • Ekonomi
  • Pendidikan
  • Pariwisata
  • Opini

© 2023 www.swaraborneo.co.id